
Sindrom
Stevens-Johnson
No.
ICPC-2 : S99 Skin disease other
No.
ICD-10 : L51.1 Bullous erythema multiforme
Tingkat
Kemampuan : 3B
Masalah
Kesehatan
Sindrom
Stevens-Johnson (SSJ) merupakan sindrom yang mengenai kulit, selaput lendir di
orifisium, dan mata dengan keadaan umum yang bervariasi dari ringan hingga
berat. SSJ merupakan bentuk minor dari toxic epidermal necrolysis (TEN)
dengan pengelupasan kulit kurang dari 10% luas permukaan...