konsensus PNPK buku ajar Pedoman SPM

Rabu, 21 Desember 2016

Syok Kardiogenik Anak

Syok Kardiogenik Syok kardiogenik merupakan kegawat-daruratan di bidang kardiovaskuler yang memerlukan penanganan cepat dan tepat.1-4 Kondisi ini dapat disebabkan oleh berbagai macam etiologi yang memerlukan penatalaksanaan segera.5-9 Keterlambatan dalam menegakkan diagnosis kegawatan dan kesalahan dalam melakukan terapi dapat berakibat fatal, karena pasien akan jatuh dalam gagal sirkulasi yang berkepanjangan. Pengenalan dini dan penatalaksanaan...

Minggu, 18 Desember 2016

PEDOMAN TATALAKSANA HIPERTENSI PADA PENYAKIT KARDIOVASKULAR - PERKI-2015

Hipertensi adalah salah satu penyebab utama mortalitas dan morbiditas di Indonesia, sehingga tatalaksana penyakit ini merupakan intervensi yang sangat umum dilakukan diberbagai tingkat fasilitas kesehatan. Pedoman Praktis klinis ini disusun untuk memudahkan para tenaga kesehatan di Indonesia dalam menangani hipertensi terutama yang berkaitan dengan kelainan jantung dan pembuluh darah. DAFTAR ISI Kata Pengantar Ketua Pengurus Pusat PERKI .........................................

Jumat, 16 Desember 2016

1 JUTA DUKUNGAN PENUH  UNTUK TIMNAS INDONESIA  SHARE  & LIKE ,,,, BUKTIKAN KAMU PENDUKUNG TIMNAS INDONESIA KLICK ...

Senin, 05 Desember 2016

“Obat Herbal untuk Aterosklerosis: Bagaimana Menyikapinya?”

“Obat Herbal untuk Aterosklerosis: Bagaimana Menyikapinya?” Salah satu tantangan besar bagi dunia medis tanah air adalah kenyataan tingginya animo masyarakat untuk pergi ke pengobatan komplementer (=alternatif). Artikel ini adalah artikel yang di terbitkan oleh Jurnal Kardiologi Indonesia (Vol. 33, No. 1 • Januari - Maret 2012). Di dalam blog ini saya bagikan kembali dengan harapan informasi ini lebih menyebar ke masyarakat luas dan meningkatkan informasi ke masyarakat demi peningkatan kualitas kesehatan masyarakat indonesia. Sebagai...

Kamis, 01 Desember 2016

Demam Rematik Akut

DemamRematik Akut Demam rematik akut (DRA) merupakan penyakit reaksi autoimun lambat terhadap Streptococcus grup A (SGA) Manifestasi klinis pada penderita ditentukan oleh kerentanan genetik penderita, virulensi organisme, dan lingkungan. Demam rematik akut yang tidak diterapi dengan baik akan menimbulkan gejala sisa pada jantung yang dikenal sebagai penyakit jantung rematik (PJR). DRA dan PJR terjadi sebagian besar di negara yang sedang berkembang,...